berikan contoh komunikasi menurut Murphy, Harwoord dan Hovland

Berikut ini adalah pertanyaan dari yulanrestyani07 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan contoh komunikasi menurut Murphy, Harwoord dan Hovland

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

*Menurut Murphy dan Mendelson, komunikasi adalah usaha yang dilakukan untuk membangun dan mempertahankan hubungan interpersonal.

*Menurut Harwood komunikasi adalah suatu proses untuk membangkitkan kembali ingatan-ingatan.

*Menurut Hovland komunikasi adalah proses mengubah perilaku orang lain.

Mohon maaf jika jawabannya kurang tepat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iratempoh62 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 Jul 23