Berikut ini adalah pertanyaan dari raliandraagastya pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Based on the first sentence of the first paragraph. From the sentence above we know that the word "it" refers to .... e. contemporary art
Pembahasan :
Kata dapat diartikan sebagai makna, isyarat, ataupun penafsiran tentang sesuatu. Dalam paragraf tersebut menjelaskan tentang seni kontemporer. Kontemporer artinya kekinian, modern atau lebih tepatnya adalah sesuatu yang sama dengan kondisi waktu yang sama atau saat ini. Jadi, seni kontemporer adalah seni yang tidak terikat oleh aturan-aturan jaman dulu dan berkembang sesuai jaman sekarang.
Ada beberapa contoh contoh karya seni kontemporer, yakni seni instalasi, seni rupa video, seni rupa lingkungan, dan seni rupa pertunjukan.
Tujuan karya seni rupa kontemporer adalah memberi warna baru terhadap kebutuhan manusia baik secara fisik maupun psikis, meningkatkan popularitas para seniman, karena seni modern selalu menyertakan nama senimannya pada setiap karya yang diciptakan.
Pelajari lebih lanjut
Macam seni
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 13 May 23