sebutkan keunggulan with holding system​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hilabyabdurrahman00 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan keunggulan with holding system​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Beberapa keunggulan withholding tax system seperti diungkapkan oleh Mansury, yaitu:

  1. dapat digunakan sebagai instrumen untuk meningkatkan kepatuhan pembayar pajak dalam membayar dan melaporkan pajak terutang;
  2. jumlah pajak terutang dapat secara otomatis ditarik dari pihak yang tidak melaporkan ataupun mengisi SPT;
  3. dapat menciptakan keadilan pajak karena pajak yang terutang tetap sudah dibayarkan dari pembayar pajak yang tidak melaporkan dan menyampaikan SPT;
  4. dapat mengurangi masalah pengumpulan pajak bagi aparat pajak;
  5. memberikan kenyamanan saat pembayaran pajak bagi pembayar pajak karena pajak dibayar saat menerima penghasilan.

SEMOGA MEMBANTU

ig: ndaa8039 jgn lupa follow

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tari01565 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 26 Jun 22