Correct the mistakes. Some sentences contain no errors. One sentence

Berikut ini adalah pertanyaan dari happysaras26 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Correct the mistakes. Some sentences contain no errors. One sentencecontain a spelling error.

1. Jack bought some furniture

2. He bought several chairs.

3. Ted bought a lot of chairs.

4. Sue bought a lot of furniture, too.

5. Alice bought too much furniture.

6. She bought too much chairs.

7. Dr. Lee bought a few furniture for his new office.

8. He bought a few chairs.

9. He has several new furniture in his office.

10. He has several new chairs in his office.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Jack bought some furniture

(no change)

2. He bought several chairs.

(no change)

3. Ted bought a lot of chairs.

(no change)

4. Sue bought a lot of furniture too.

(no change)

5. Alice bought too much furniture.

(no change)

6. She bought too much chairs. (wrong)

She bought toomany chairs. (correct)

7. Dr. Lee bought a few furniture for his new office. (wrong)

Dr. Lee bought some furniture for his new office. (correct)

8. He bought a few chairs.

(no change)

9. He has several new furniture in his office. (wrong)

He has some new furniture in his office.

10. He has several new chairs in his office.​

(no change)

Penjelasan:

Ini adalah materi pembelajaran countable dan uncountable noun dan bagaimana cara menyebut sejumlah noun tersebut.

Untuk countable noun, benda yang bisa dihitung, yaitu yang bisa disebut satu ____, dua ___, , misalnya satu buku, dua kursi dst,

maka untuk menyebut sejumlah benda tersebut kita pakai:

some ___ (misalnya some chairs)

a few atau few ___ (sedikit, sejumlah kecil)

a lot of ___ (banyak)

many  ____ (banyak)

Chair adalah countable noun, jadi kita harus memakai salah satu dari yang di atas.

Selain itu ada uncountable noun, yaitu benda yang kita tidak bisa hitung, dalam arti tidak bisa disebutkan sebagai satu, dua, tapi biasanya kita sebut dalam ukuran/kemasan atau unit tertentu. Misalnya air. Air tidak bisa kita sebutkan satu air (one water), dua air (two water) dst. Begitu juga denga udara, gula, atau kata benda non-fisik misalnya ilmu ekonomi, akomodasi, lalu lintas dsb).

Air biasanya kita sebutkan dengan ukuran/kemasan tertentu, misalnya segelas air (a glass of water).

Kata benda Furniture juga termasuk uncountable noun. Kita tidak bisa mengatakan a furniture, two furniture. Kalau untuk menyebutkan biasanya ditambahkan dengan unitnya misalnya: satu set furniture (one set of furniture).

Untuk menyebutkan sejumlah ___ untuk uncountable noun, maka yang dipakai adalah:

a lot of (jadi ini bisa dipakai baik untuk countable maupun uncountable noun)

some (ini juga bisa dipakai baik untuk countable maupun uncountable noun)

much (banyak)

a little ataulittle (sedikit)

Jadi untuk furniture kata yang cocok adalah:

much furniture (bukan many furniture)

a little furniture (bukan a few furniture)

Semoga bermanfaat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JRPUR dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Dec 22