Mengapa seorang siswa harus memahami lingkungannya dengan baik?

Berikut ini adalah pertanyaan dari stevy3889 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa seorang siswa harus memahami lingkungannya dengan baik?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena kita sebagai siswa jika sudah merasa akrab atau mengenal lingkungan sekitar, maka kita akan mampu mengembangkan kepercayaan diri, fleksibel bahkan punya kecenderungan yang positif untuk berani mengungkapkan diri dihadapan banyak orang, dan hal-hal penting ini akan lebih mantap melalui proses pembiasaan kepada kita sebagai siswa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh srimayawindi7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Dec 22