Berikut ini adalah pertanyaan dari cristo7408 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Berikut ini ciri-ciri laporan observasi yang baik kecuali
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Yang bukan ciri-ciri laporan observasi :
- Tidak memenuhi isi konteks yang diamati
- Prosedur yang tidak tersusun secara terurut
- Banyak hal yang menentang fakta
- Mengobservasi tidak objektif dan tidak faktual
- Terkandung diluar isi observasi (misal, ditengah terdapat drama, komedi, istilah yang harusnya tidak dicatat di laporan observasi, dll...)
Mapel : Bahasa Indonesia
Kelas : 9
Materi : Teks Observasi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lutfiproteam dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 16 Mar 23