Pak samsul memiliki harta kekayaan setelah satu tahun sebagai berikut:

Berikut ini adalah pertanyaan dari KARTIKA7231 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pak samsul memiliki harta kekayaan setelah satu tahun sebagai berikut: 1. Tabungan, deposito, obligasi rp 200. 0. 000, 2. Uang tunai (di luar kebutuhan pokok) rp 10. 0. 000, 3. Perhiasan emas batangan 130 gram 4. Utang jatuh tempo rp 15. 0. 0. Berapa zakat yang wajib dikeluarkan pak rahmat?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berapa zakat yang wajib di keluarkan Pak samsul ?

  1. Rp. 5.000.000
  2. Rp. 250.000
  3. 3,25 gram
  4. 0 (utang tidak masuk zakat)

Jadi, total zakat yang wajib dikeluarkan pak samsul adalah Rp. 5.250.000 dan 3,25 gram

Penjelasan dengan Langkah -Langkah:

Zakat adalah salah satu rukun islam. Zakat merupakan rukun islam ke empat. Orang yang sudah memenuhi syarat wajib zakat maka ia harus mengeluarkan zakat sesuai kadar yang telah Allah tetapkan.

Berikut  rincian perhitungan jumlah zakat yang wajib keluarkan:

Zakat = 2,5 % ×  total harta yang disimpan

Diketahui:

Pak samsul memiliki harta kekayaan setelah satu tahun sebagai berikut:

  1. Tabungan, deposito, obligasi Rp. 200.000.000,
  2. Uang tunai (di luar kebutuhan pokok) Rp. 10.000.000,
  3. Perhiasan emas batangan 130 gram  
  4. Utang jatuh tempo Rp 15.000.000,

Ditanya:

Berapa zakat yang wajib dikeluarkan pak samsul?

Penyelesaian:

Zakat = 2,5 % ×  total harta yang disimpan

  1. 2,5 % x Rp. 200.000.000 = Rp. 5.000.000
  2. 2,5 % x Rp. 10.000.000 = Rp. 250.000
  3. 2,5 % x 130 gram  = 3,25 gram
  4. 0 x Rp 15.000.000 = 0 (utang tidak masuk zakat)

Jadi, zakat yang wajib dikeluarkan pak samsul adalah

= Rp. 5.000.000 + Rp. 250.000 + 3,25 gram

= Rp. 5.250.000 dan 3,25 gram (Perhiasan emas)

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Cara menghitung zakat mal yomemimo.com/tugas/2372522

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Mar 23