mungangkat salah 1 kaki dan mndarat di tempat berbeda dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari saripi pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mungangkat salah 1 kaki dan mndarat di tempat berbeda dari awal disebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Mengangkat salah satu kaki dan mendarat di tempat yang berbeda dari awal disebut denganmelangkah.

Penjelasan: Mari kita bahas

Sebelum melakukan aktivitas olahraga akan dimulai dengan suatu gerakan pemanasan. Pemanasan olahraga dibutuhkan untuk mempersiapkan otot melakukan gerak yang lebih berat. Pada pembahasan soal diatas merupakan suatu gerakan dasar yang dapat dilakukan dengan mengangkat salah satu kaki dan mendarat ditempat yang berbeda dari awal ini disebut dengan gerakan melangkah. Karena, jika seseorang berjalan hal yang pertama dilakukan adalah mengangkat salah satu kakinya kedepan dengan begitu posisi kaki akan berbeda dari awal sebelum ia mengangkat kaki. Dalam materi ini, mengenai gerak dasar permainan yang dipelajari anak sekolah dasar. Adapun gerakan dasar tersebut adalah :

Gerak dasar berjalan merupakan gerakan dasar yang meliputi : berjalan kedepan, berjalan cepat, berjalan langkah panjang, jalan ditempat dan gerak dasar lari.

Gerak dasar lompat dan loncat merupakan gerakan dasar yang meliputi : gerakan melompat, gerakan meloncat, gerak dasar memutar, gerak dasar mengayun, gerak menekuk.

Gerak dasar lempar dan tangkap merupakan gerakan dasar yang meliputi : melempar bola, melempar melambung, dan menangkap bola.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh edyroly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21