Soal Tes Bahasa InggrisAda yang bisa jawab?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari audreyadristi pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Soal Tes Bahasa Inggris

Ada yang bisa jawab?​
Soal Tes Bahasa InggrisAda yang bisa jawab?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

ERROR RECOGNITION

Opsi A. Jawaban A

EXPLANATION

Soal yg ditanyakan terkait struktur kalimat yg bergramatikal, di mana pembaca mencari struktur kalimat yg tidak tepat.

Jika diperhatikan, ada kesalahan struktur pada penggunaan Be Auxiliary dlm pola "If clause." Tipe yg dipakai menggunakan tipe ke-2 dari penerapan "Conditional sentence."

Pola conditional type 2:

[Simple past + Past future]

If+S¹+V2+......., S²+Would+V1+ROTS

Jika diperhatikan sekilas, pola kalimat dari soal di atas sudah sesuai grammar yg dimaksudkan. Namun, dalam kasus ini merujuk pada "Subjunctive mood." Subjunctive mood mengekspresikan harapan, dugaan, pertimbangan dan smua pernyataan yg berlawanan dengan fakta.

Maka daripada itu, penggunaan auxiliary BE "Was" tidak sesuai dgn kondisi tipikal "Conditional type 2." Seharusnya, menerapkan penggunaan "Were" baik subyek tunggal maupun jamak.

---

Learn more about

Types of conditional sentences

yomemimo.com/tugas/23087312

yomemimo.com/tugas/26151830

yomemimo.com/tugas/26151830

Facts in the conditional sentence

yomemimo.com/tugas/23087312

If clause+general truth

yomemimo.com/tugas/25017661

----

Details

Grade : XII

Subject : English

Category: Sentence structure

Categorization : 12.5.2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh caesalpiniadew dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 Oct 22