Berikut ini adalah pertanyaan dari keisyaananda82 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar
15. Cermati percobaan berikut!Alat dan bahan :
2 buah tabung reaksi
2 buah sumbat plastik berlubang
4 batang pipa pendek
2 buah pipa karet, dan air kapur
A
B В
Prosedur Kerja
1. Susunlah alat dan bahan seperti gambar
2. Isi tabung A dan B reaksi dengan air kapur sebanyak 5 mi
3. Tiup pipa karet Tabung A selama 15 detik
4. Bandingkan air kapur pada tabung A dan B
Kesimpulan dari percobaan tersebut adalah
A. Udara yang dihembuskan saat melakukan inspirasi mengadung oksigen
B. Susunan atau komposisi udara yang masuk dan udara yang dikeluar dalam
pernapasan berbeda-beda
C. Udara yang dikeluarkan dalam proses pemapasan mengandung kabond
D. Kapasitas vital paru-paru seseorang dapat ditingkatkan melalui lahan secara teratura
kontinyu
2 buah tabung reaksi
2 buah sumbat plastik berlubang
4 batang pipa pendek
2 buah pipa karet, dan air kapur
A
B В
Prosedur Kerja
1. Susunlah alat dan bahan seperti gambar
2. Isi tabung A dan B reaksi dengan air kapur sebanyak 5 mi
3. Tiup pipa karet Tabung A selama 15 detik
4. Bandingkan air kapur pada tabung A dan B
Kesimpulan dari percobaan tersebut adalah
A. Udara yang dihembuskan saat melakukan inspirasi mengadung oksigen
B. Susunan atau komposisi udara yang masuk dan udara yang dikeluar dalam
pernapasan berbeda-beda
C. Udara yang dikeluarkan dalam proses pemapasan mengandung kabond
D. Kapasitas vital paru-paru seseorang dapat ditingkatkan melalui lahan secara teratura
kontinyu
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
udara yang dikeluarkan dalam proses pernapasan mengandung karbon dioksida
Penjelasan:
jika karbondioksida bertemu dengan air kapur, air kapur akan menjadi keruh
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gungardi62 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Jun 21