please make personal letter to your idol​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ib081297 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Please make personal letter to your idol​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ini

Kepada Yth.

Bapak Presiden Republik Indonesia

Di tempat

Assalamualaikum wr wb

Salam hormat saya ucapkan kepada Bapak Presiden Republik Indonesia yang saat ini menjabat dan memimpin Indonesia dengan jujur, adil dan makmur. Semoga Bapak diberi perlindungan dan arahan oleh Allah Swt untuk menjalankan tugas negara Republik Indonesia dengan jujur dan adil.

Perkenalkan saya ...... Saya sekolah di ....... Saya selaku pelajar mau memberikan saran kepada Bapak Presiden untuk menjadikan Negara Indonesia ini menjadi Negara yang lebih maju seperti meningkatkan di beberapa bidang seperti bidang pendidikan, ekonomi, hukum, publik, dan sosial.

Di bidang pendidikan saya berharap Bapak Presiden lebih  meningkatkan pendidikan yang lebih baik dan memadai seperti memberikan pengetahuan yang lebih baik, memberikan fasilitas sekolah yang lebih baik dan memadai, dan memberi keringanan biaya sekolah untuk warga miskin yang terkendala sekolahnya karena tidak memiliki biaya untuk sekolah dan saya ingin siswa sekolah yang miskin agar memberikan kendaraan yang layak dan membangun jalan atau jembatan penyeberangan sungai agar siswa jika mau pergi ke sekolah tidak mempertaruhkan nyawanya hanya untuk mencari ilmu dengan bersekolah.

Di bidang ekonomi saya berharap Bapak Presiden tidak membuat harga sembako, harga BBM, dan pengobatan di rumah sakit mahal sehingga warga miskin Indonesia tidak susah jika sembako, BBM, dan pengobatan rumah sakit tidak mahal

Di bidang hukum saya ingin Bapak Presiden terus menegakkan hukum seperti memberantas korupsi, menangkap pelaku pembegalan, perampokan, dan yang paling utama adalah memberantas narkoba karena dapat menyebabkan generasi muda hancur. Perilaku kejahatan yang saya tulis tadi mohon diberi hukum yang setimpal sehingga rakyat hidup aman tentram dan damai. Ekonomi pun akan membaik jika tidak ada yang korupsi.

Penjelasan:

https://id-static.z-dn.net/files/deb/a15ebe50cc069b0f40af564a3a7dc9e0.docx

___________________________

Tenang ! bisa di koreksi lagi.

Kalau ada apa - apa komen ya.

Maaf kalau salah.

Budayakan Ilmu Pengetahuan.

Sekian terimakasih.

Selamat belajar ya.

See you ༼ つ ◕_◕ ༽つ

Goodbye

*Tidak ada kata tua untuk belajar*

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh allurasavanahratu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21