ancaman terhadap negara yang di bedakan menjadi ancaman bentuk militerdan

Berikut ini adalah pertanyaan dari faqihmumtazzuddin pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

ancaman terhadap negara yang di bedakan menjadi ancaman bentuk militerdan ancaman bentuk non militer perkembangan teknologi ternyata berdampak pada aspek ancaman terhadap suatu negara,SIBER merupakan ancaman negara di era digital saat ini.Menurut kalian SIBER termasuk jenis ancaman militer atau non militer,berikan alasannya?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menurut kalian SIBER termasuk jenis ancaman militer atau non militer,berikan alasannya?​ Kejahatan SIBER termasuk dalam ancaman non militer karena kejahatan siber tidak melibatkan kekuatan militer secara langsung.

Penjelasan:

Kejahatan siber adalah segala bentuk akses ilegal terhadap suatu transmisi data. Secara gampang, kejahatan siber merupakan tindak krimimal yang dilakukan di dunia maya. Contoh dari kejahtan siber adalah pencurian data, pemalsuan akun dll

Pelajari lebih lanjut di yomemimo.com/tugas/13703132

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariviashehera dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21