Jelaskan pengertian iman islam dan ihsan menurut istilah

Berikut ini adalah pertanyaan dari petruschairilsi606 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan pengertian iman islam dan ihsan menurut istilah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

iman:

Secara bahasa , iman berarti membenarkan (tashdiq), sementara menurut istilah adalah ”mengucapkan dengan lisan, membenarkan dalam hati dan mengamalkan dalam perbuatannya”.

islam:

Di samping itu, Ustadz menjelaskan, islam secara istilah yakni mentauhidkan Allah Ta'ala dan menjauhkan dari kesyirikan. Islam adalah agama semua nabi dan rasul. "Setiap nabi memiliki syariat yang berbeda, secara akidah sama. Karena itu, hakikat islam hanya menyerahkan diri kepada Allah.

ihsan:

Istilah ihsan secara bahasa berarti baik dan berbuat baik. Istilah ini muncul dalam Alquran dan hadis beberapa kali untuk menunjukkan beberapa makna yang sekaligus menggambarkan bentuk-bentuk sikap ihsan yang perlu ditampilkan Muslim dalam kehidupan.

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh laluibrahima dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Nov 22