Berikut ini adalah pertanyaan dari nursebeautiful86 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Contoh command sentence dengan menggunakan 3 kata clean (bersih), stove (kompor), dan kitchen (dapur) adalah:
Please clean the stovein thekitchen. (Tolong bersihkan kompor yang ada di dapur)
Pembahasan
Kalimat perintah atau imperatif atau command sentence dalam bahasa Inggris sebenarnya tidak jauh berbeda dengan kalimat perintah dalam bahasa Indonesia. Namun, ada beberapa aturan yang perlu diikuti untuk menyusun kalimat ini dengan benar.
Kalimat perintah/imperatif adalah perintah yang digunakan untuk memberitahu seseorang atau orang lain apa yang harus dilakukan. Kalimat ini merupakan kata kerja yang mengandung fungsi perintah, permintaan, arahan dan nasehat.
Saat membuat kalimat perintah ini, tanda seru biasanya digunakan di akhir kalimat. Namun, titik juga dapat digunakan di akhir kalimat. Penggunaan tanda baca ini akan tergantung pada penekanan dan konteks kalimat imperatif.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang command sentence pada link berikut:
yomemimo.com/tugas/13947858
Beserta contohnya pada link berikut:
yomemimo.com/tugas/1858315
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ9
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arisksatriyan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 09 Nov 22