Berikut ini adalah pertanyaan dari zakiyah198905 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
a. If you invest your money on my
startup, you will be a billionaire within
two years.
b.
Stephanie won't be able to sleep, if
she drinks this coffee.
c. If you happy, you look amazing
d. If you had bought the tickets, we would
have watched the concert.
e. If you heat water, it boils.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
To make a sentence in the third conditional, we use,
If + past perfect, would/wouldn't have + past participle.
So, the answer is D
Penjelasan:
Conditional sentence type 3 digunakan untuk pengandaian jika suatu hal terjadi di masa lalu maka kemungkinan akan menimbulkan dampak Yang berbeda dengan kenyataan Sekarang.
contohnya:
If you had bought the tickets, we would have watched the concert. = Jika kamu telah membeli tiketnya, kita pasti sudah menonton konser itu.
Kalimat di atas merupakan bentuk pengandaian, yakni andaikan YOU membeli tiket, maka WE menonton konser. Sedangkan pada kenyataannya mereka tidak menonton konser Karena YOU tidak membeli tiket.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alisyaadilla6oxi5bt dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Nov 22