Pax Nederlandica adalah kebijakan yang diterapkan oleh pemerintahan kolonial yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari mawizivi pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pax Nederlandica adalah kebijakan yang diterapkan oleh pemerintahan kolonial yang bertujuan…AA. Memperkuat angkatan perang Belanda

BB. Mendirikan benteng-benteng pertahanan

CC. Memperluas dan memantapkan kekuasaaan Hindia-Belanda di seluruh Nusantara

DD. Melakukan monopoli perdagangan rempah-rempah

EE. Melaksanakan system desentralisasi pemerintahan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Memperluas dan memantapkan kekuasaaan Hindia-Belanda di seluruh Nusantara

Penjelasan:

Penjajahan Belanda di Indonesia berlangsung hingg Jepang mengalahkan Belanda dalam Perang Dunia II. Belanda menjajah untuk mendapatkan sumber daya alam yang ada di Indonesia.  

Penjajahan ini dimulai dari upaya penguasaan perdagangan rempah-rempah di kepulauan Maluku, dengan monopoli perdagangan oleh VOC.

Setelah VOC dibubarkan karena kerugian dan menurunnya perdagangan rempah-rempah, Belanda menerapkan sistem Tanam Paksa.

Sistem Tanam Paksa adalah sistem ekonomi yang diterapkan di Hindia Belanda dengan memaksakan penanaman tanaman produksi yang kemudian diwajibkan untuk dijual kepada penjajah Belanda. Sistem ini diterapkan pertama oleh Gubernur Jenderal Johannes Van Den Bosch yang menjabat pada tahun 1830-1833.

Sistem ini mengeksploitasi kesuburan tanah dan tenaga kerja para petani Indonesia untuk menghasilkan tanaman yang dapat dijual dengan keuntungan besar oleh Belanda.

Namun, Belanda membuat alasan dan pembenaran dalam penjajahan ini, dengan slogan “Pax Netherlandica”.

Dengan adanya kebijakan Pax Netherlandica ini, Belanda menyatukan berbagai wilayah Indonesia, dengan alasan menjaga perdamaian dan membawa peradaban ke Indonesia.

Upaya penguasaan Belanda di Indonesia menyebabkan berbagai konflik, yaitu Perang Padri (1821–38), Perang Banjarmasin (1859–1863), Perang Diponegoro (1825–30), Serangan ke Bali (1846-1849 dan 1908-1910), dan perang Aceh (1873-1912)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TapalKuda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21