Berikut ini adalah pertanyaan dari Ars96 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Where did you go?
I went to Bandung.
2. When did you go?
Last week.
3. Who did you go with?
I went to Bandung with my friend.
4. Where did you stay?
I stayed in a hotel.
5. What was the food like?
The food was delicious.
6. What was the weather like?
The weather was cloudy.
7. What did you do during the day?
I visited a museum during the day.
8. What did you do during the night?
I took a rest during the night.
9. Did you have a good time?
Yes, I did.
10. Did you have any problem?
No, I did not.
Penjelasan:
Semua kalimat pada jawaban di atas mengikuti pola interogatif Simple Past Tense:
(?) 5W1H (What/Who/When/Where/Why/How) + Did + Subject + Verb-1 + ?
(?) 5W1H (What/Who/When/Where/Why/How) + Tobe (was/were) + Subject + Adjective + ?
(?) Did + Subject + Verb-1 + ?
1. Kemana kamu pergi?
Aku pergi ke Bandung.
2. Kapan kamu pergi?
Minggu lalu.
3. Dengan siapa kamu pergi?
Aku pergi ke Bandung dengan temanku.
4. Di mana Anda tinggal?
Aku tinggal di hotel.
5. Seperti apa makanannya?
Makanan nya enak.
6. Bagaimana cuacanya?
Cuacanya mendung.
7. Apa yang kamu lakukan di siang hari?
Aku mengunjungi museum pada siang hari.
8. Apa yang kamu lakukan pada malam hari?
Aku istirahat di malam hari.
9. Apakah kamu bersenang-senang?
Ya, aku bersenang senang.
10. Apakah kamu punya masalah?
Tidak, aku tidak punya masalah.
Semoga membantu ya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cyberpresent dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jul 21