persamaan Sistem Pemerintahan presidensial dengan monarki konstitusional

Berikut ini adalah pertanyaan dari faniayd pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Persamaan Sistem Pemerintahan presidensial dengan monarki konstitusional

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

monarki konstitusional: monarki yang kekuasaan pemerintahannya bersifat terbatas, yaitu dibatasi oleh konstitusi [contohnya pada doktrin kontrak sosial dari John Locke, yang ditulisnya dalam karya terbesarnya: TWO TREATISES OF GOVERNMENT]. 

2. monarki parlementer: monarki yang kekuasaan pemerintahannya terdiri atas Kepala Negara (yaitu seorang monarch, misalnya: raja/ratu Inggris dan Belanda) dan Kepala Pemerintahan (dalam hal ini terdapat dewan kabinet yang dipimpin oleh Prime Minister, misalnya di Inggris dan Belanda). 

Penjelasan:

Persamaannya: semuanya menganut bentuk negara monarki [yaitu negara yang pengisian jabatan monarch-nya dengan cara pewarisan atau turun temurun]. Contohnya: di Inggris dan Belanda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sr788589 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jul 21