Berikut ini adalah pertanyaan dari yacil6342 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
READING COMPREHENSION
Opsi B. Descriptive text
EXPLANATION
What kind of text is it?
- Jenis teks apa di atas?
Jawaban : Descriptive text
➡ Untuk menentukan jenis masing² teks adalah dengan membaca seksama konten yang dibahas dalam teks beserta strukturnya. Teks di atas termasuk teks deskriptif karena pembahasannya khusus terkait Gunung Kilimanjaro yang ada di Afrika.
Sedangkan,
- report text adalah genre teks yang pokok pembahasannya terkait pendeskripsian objek secara luas berdasarkan hasil observasi.
- news item text adalah jenis teks yang berisi pelaporan berita yang hangat diperbincangkan.
- hortatory text adalah genre teks yang mengulas suatu topik permasalahan tertentu di mana berdasarkan sisi pandang si penulis dan sifatnya meyakinkan si pembaca.
- recount text adalah genre teks yang berisi ulasan pengalaman seseorang dan kejadian penting/bersejarah di masa lampau.
----
Learn more about
- Descriptive text
- Descriptive text vs Report text
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh caesalpiniadew dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 09 Mar 22