alat alat membuat pudding​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dr258407 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Alat alat membuat pudding​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Belajar Bikin Puding
Pertama-tama sebelum membuat puding kita harus menyiapkan bahan-bahan yang di perlukan dan juga alat-alatnya....

Bahan-bahan membuat puding:
2 bungkus ager-ager.( untuk 1 loyang puding di butuh kan 2 bungkus ager-ager)
8 gelas air putih. (1 bungkus ager-ager = 4 gelas air putih)
1/4 gula pasir
coklat bubuk 100 gr
susu kental manis 1/2 kaleng. (1/2 nya lagi bisa kita pakai untuk membuat fla puding)
garam sedikit. (hanya seujung sendok teh saja)
Alat-alatnya :
loyang untuk tempat puding
panci sedang (sesuai dengan brp banyak kita membuat puding)
spatula yang terbuat dari kayu.
cara membuat nya:
masukan air,gula, coklat bubuk, dan garam ke dalam panci yang telah di sediakan campur menjadi satu.
jangan di taruh di atas kompor dahulu,
di aduk sampai merata ,
jika sudah merata,kemudian baru dididihkan,
di aduk-aduk hingga bahan nya mendidih dan mengembang
jika sudah matang angkat dari kompor , diaduk kembali hingga tidak terlalu panas.
masukkan susu kental manis ke dalam puding dan aduk kembali.
kemudian kita tuang ke dalam loyang yang telah di sediakan.
taruh puding di lemari pendingin agar lebih enak.
nah jadi deh puding nya..siap untuk di makan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jesichairawan22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jan 22