Bualha 5 contoh kalimat kerja

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ikhanoo pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bualha 5 contoh kalimat kerja

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

JAWABAN :

• Setiap kegiatan ini diakhiri dengan doa bersama.

• Adik selalu diantar ayah setiap pagi ke sekolah.

• Ani sedang menyirami tanaman di halaman belakang.

• Semua orang melihat kejadian mengenaskan semalam.

• Ami menulis surat untuk Neneknya.

APA ITU KATA KERJA?

Verba atau kata kerja adalah kelas kata yang menyatakan suatu tindakan, keberadaan, pengalaman, atau pengertian dinamis lainnya. Jenis kata ini umumnya menjadi predikat dalam suatu frasa atau kalimat. Berdasarkan objeknya, kata kerja dapat dibagi menjadi dua:

Semoga membantu...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gzidan452 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jul 21