Berikut ini adalah pertanyaan dari maudyyrc pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2.) If you meet Rangga, ........... to call me.
3.) If i ......... you, I would look for my passion to find a new career.
4.) If I study hard, ...... this year’s exam.
5.) Unless it rains l, i ........ clothes in the sun instead of using the dryer.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Complete the sentences according to the basic rules for conditional sentences! ( Jawaban yang di tebalkan )
1.) If you got a bunch of money would you it on stupid things?
( Merupakan Conditional Sentences Tipe 2 )
2.) If you meet Rangga, ask him to call me.
( Merupakan Conditional Sentences Tipe 0 )
3.) If I were you, I would look for my passion to find a new career.
( Merupakan Conditional Sentences Tipe 2 )
4.) If I study hard, I will pass this year’s exam.
( Merupakan Conditional Sentences Tipe 1 )
5.) Unless it rains, I will dry clothes in the sun instead of using the dryer.
( Merupakan Conditional Sentences Tipe 1 )
Penjelasan:
Conditional Sentences Apaan Dah?
Ya kalo kalian pusing aku bakal jelasin apa itu conditional sentences, jadi ini itu kalimat yang bisa digunakan untuk mengungkapkan sebab dan akibat, kemungkinan terjadinya suatu hal, maupun menyatakan pengandaian atas hal yang sebetulnya tidak mungkin terjadi.
Terdapat 4 jenis conditional sentenceyang masing-masing jenisnya menggunakan bentuktenses yang berbeda. Akan tetapi, pada dasarnya semua conditional sentenceterdiri atas ifclausedanmain clause.
Conditional Sentence Tipe 0
Conditional sentence tipe 0 digunakan untuk menyatakan sebab akibat akan sebuah fakta yang sudah umum diketahui kebenarannya. Jika hal A terjadi, maka akan menyebabkan hal B.
Rumus:
- If + simple present tense, simple present tense
- Simple present tense + if + simple present tense
Contoh:
- If you heat butter, it melts.
- The ground gets wet if it rains.
Conditional Sentence Tipe 1
Conditional sentence tipe 1 digunakan untuk mengekspresikan suatu hal yang sangat besar kemungkinannya terjadi di waktu yang akan datang jika kita melakukan sesuatu.
Rumus:
- If + simple present tense, simple future tense
- Simple future tense + if + simple present tense
Contoh:
- If you go now, you will arrive there on time.
- I will buy a new bike if I pass the exam.
Conditional Sentence Tipe 2
Conditional sentence tipe 2 digunakan untuk mengungkapkan sesuatu yang tidak realistis atau sangat kecil kemungkinannya untuk terjadi. Karena itu, tipe ini cocok untuk menyatakan angan-angan kita.
Rumus:
- If + simple past, present conditional
- Present conditional + if + simple past
Contoh:
- If I lived in Seoul, tonight I would go to that concert. (Kenyataannya saya tidak tinggal di Seoul, sehingga saya tidak bisa pergi ke konser itu)
- I would play roller coaster every day if I owned a theme park. (Kenyataannya saya tidak memiliki taman bermain sendiri, jadi saya tidak bisa bermain roller coaster setiap hari)
Conditional Sentence Tipe 3
Conditional sentence tipe 3 digunakan untuk menyampaikan pengandaian atas kejadian yang sudah terjadi di masa lalu. Karena sudah terjadi dan tidak bisa diubah lagi kenyataannya, kita hanya bisa mengungkapkan pengandaian apa yang akan terjadi jika kejadian tersebut berjalan berbeda dari kenyataan.
Rumus:
- If + past perfect, perfect conditional
- Perfect conditional + if + past perfect
Contoh:
- If I had left my house earlier, I wouldn’t have missed the train. (Kenyataannya saya telat berangkat dari rumah, sehingga saya ketinggalan kereta)
- If she had called me yesterday, I would have been happy. (Kenyatannya kemarin dia tidak menelpon, sehingga saya sekarang tidak merasa senang)
Sumber : EF Blog | bit(dot)ly(slash)3G9wMXM
Semoga membantu ya, semangat :D
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hoqru dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Mar 22