bagaimana nilai ekspor dapat mempengaruhi dasar pengenaan pajak?

Berikut ini adalah pertanyaan dari gyxxvn4jjj pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana nilai ekspor dapat mempengaruhi dasar pengenaan pajak?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dasar Pengenaan Pajak adalah nilai uang berupa jumlah harga jual, penggantian, nilai impor, nilai ekspor, atau nilai lain yang dijadikan sebagai dasar untuk menghitung pajak yang terutang. Pajak Pertambahan Nilai atau PPN yang terutang dihitung dengan cara mengalikan tarif pajak dengan Dasar Pengenaan Pajak,

____________________________________________

Penjelasan:

*kalau salah maaf

___________________________________________

pengertian:

mohon pengertian nya,jika salah mohon maaf,tolong dimengerti karena saya hanyalah manusia biasa yang bisa kelelahan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitifatimahzahro378 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Aug 21