Perpaduan nada dasar terst kecil dan kwint akan membentu akord.

Berikut ini adalah pertanyaan dari fauzanakmal197 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perpaduan nada dasar terst kecil dan kwint akan membentu akord. …..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

minor

Penjelasan:

Perpaduan dari nada dasar (prime/root), terts kecil, dan kuint (kuint murni) akan membentuk akor minor, karena nada terts-nya adalah terts kecil, atau disebut juga terts minor. Dalam bahasa Inggris: minor 3rd (minor third).

Perhatikan nada kuint-nya. Pada soal, tidak jelas kuint-nya berupa kuint murniataukuint kurang (kuint diminished). Jika kuint-nya adalah kuint diminished, maka akor yang terbentuk adalah akor diminished.

Jika nada terts-nya adalah terts besar (terts mayor) dan kuint-nya adalah kuint murni, maka akor yang terbentuk adalah akor mayor. Jadi, perbedaan akor minor dan akor mayor terletak pada "kualitas" nada tertsnya: kecil (minor) atau besar (mayor).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh henriyulianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Mar 22