1. jelaskan peraturan perlombaan dalam renang !2. jelaskan mengenai ukuran

Berikut ini adalah pertanyaan dari sherinangela3573 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. jelaskan peraturan perlombaan dalam renang !2. jelaskan mengenai ukuran lintasan renang!
3. apa kelebihan renang gaya bebas di bandingkan dengan renang gaya lain
4. bagaimana cara atau tahapan dalam melakukan renang gaya bebas
5. bagaimana cara atau tahapan dalam melakukan renang gaya dada
6. jelaskan cara atau tahapan dalam melakukan renang gaya punggung
7. jelaskan cara atau tahapan dalam melakukan renang gaya kupu-kupu
8. pada renang gaya punggung gerakan kaki dilakukan secara bergantian dengan sumber gerakan pada
9. bagi para pemula dan bagi mereka yang belum menguasai cara-cara berenang hendaknya memperhatikan
10. star yang digunakan pada saat lomba renang yang dimulai dari bawah dengan berpegangan balok star adalah renang gaya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Gaya Bebas (Freestyle)

Gaya bebas sering disebut sebagai front crawl. Pada praktiknya, posisi tubuh, kaki, serta wajah menghadap ke air, tangan kanan dan kiri saling bergantian untuk diangkat

Gaya Punggung (Backstroke)

Untuk gaya punggung posisi badan bagian depan serta wajah menghadap ke atas.

Tapi praktiknya tidak jauh beda dengan gaya bebas, karena tangan kanan dan kiri akan diangkat saling bergantian.

Gaya Dada (Breaststroke)

Gaya dada merupakan salah satu jenis gaya renang yang bisa dilakukan dengan santai dan cukup mudah dipelajari.

Gaya Kupu-kupu (Butterfly)

Gaya kupu-kupu untuk posisi wajah dan badan bagian depan menghadap ke air, sedangkan tangan posisinya diangkat bersamaan dan memutar.

2.D kutipan dari Federation Internationale de Natation (FINA), berikut ukuran kolam renang sesuai dengan standar internasional:

1.Panjang kolam renang berdasarkan standar internasional adalah 50 meter.

2.Lebar kolam renang 25 meter.

3.Kedalaman kolam minimum adalah 1,35 meter, dimulai dari 1,0 m pada lintasan pertama hingga paling sedikit 6,0 m dihitung dari dinding kolam renang yang dilengkapi dengan balok start. Adapun, kedalaman minimum pada bagian lainnya yaitu 1,0 m.

4.Temperatur air dalam kolam renang berkisar 25 derajat sampai 28 derajat celcius.

5.Lebar lintasan kolam renang 2,5 meter.

6.Jumlah lintasan kolam renang ada 8. Dalam pembagiannya, ada warna pembeda, yakni:

Lintasan 1: hijau

Lintasan 2: biru

Lintasan 3: biru

Lintasan 4: kuning

Lintasan 5: kuning

Lintasan 6: biru

Lintasan 7: biru

Lintasan 8: hijau

7.Masing-masing lintasan lintasan dengan ruang sebesar 50 cm dan tali lintasan.

8.Jalur lintasan kelompok dari rangkaian pelampung kecil pada seutas tali yang panjangnya sama dengan lintasan yang panjang.

4.a.Posisikan badan berdiri ditepi kolam. b.Kemudian letakkan salah satu kaki diatas dinding kolam tersebut.

c. Badan dibungkukkan kearah depan sejajar dengan permukaan air. Setelah itu posisikan tangan lurus kedepan.

d. Lakukan tolakan menggunakan dinding kolam dengan sekuat tenaga. Namun sikap badan tetap lurus dan seimbang ketika memasuki air.

e. Usahakan posisi kaki dan tangan tetap sejajar dengan permukaan air ketika masuk kedalam air.

f. Sebelum masuk kedalam air, ambil nafas sebelum badan menyentuh air seluruhnya.

g. Lakukan teknik tersebut berulang ulang agar badan dapat melesat jauh kedepan dan kecepatan badan tetap stabil.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nenigustiani15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 21 Aug 21