Peraturan pemerintah pengganti undang-undang dapat sahkan oleh pemerintah jika mengajukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari mutialestari908 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Peraturan pemerintah pengganti undang-undang dapat sahkan oleh pemerintah jika mengajukan kepadamohon di jawab secepatnya,maksi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Peraturan pemerintah pengganti undang-undang dapat sahkan oleh pemerintah jika mengajukan kepada Presiden.

Penjelasan:

Peraturan pemerintah pengganti undang-undang (perpu) merupakan peraturan yang dikeluarkan Presiden tanpa memerlukan persetujuan dari Lembaga Negara lain. Dasar dikeluarkannya perpu yaitu adanya keadaan keadaan yang memaksa atau darurat. Suatu kegentingan yang memaksa merupakan adanya keadaan bahaya mengancam keselamatan negara. perpu baru di mintakan persetujuan pada persidangan Dewan Perwakilan Rakyat berikutnya. Pengajuan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang dilakukan dalam bentuk pengajuan Rancangan  Undang-Undang tentang penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang menjadi Undang-Undang. DPR hanya memberikan persetujuan atau tidak memberikan persetujuan terhadap Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang. Dalam hal Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang mendapat persetujuan DPR dalam rapat  paripurna, Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang tersebut ditetapkan menjadi Undang-Undang. Dalam hal Peraturan Pemerintah Pengganti Undang- Undang tidak mendapat persetujuan DPR dalam  rapat paripurna, Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang tersebut harus dicabut dan harus dinyatakan tidak berlaku. Contoh dari Perpu yang pernah dikeluarkan oleh presiden yaitu Peraturan Pemerintah Pengganti Undang Undang Nomor 1 Tahun 2002 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme.

Pelajari Lebih Lanjut:

Materi tentang aturan  perpu

yomemimo.com/tugas/18542078

Materi tentang ketentuan muatan perpu

yomemimo.com/tugas/18851661

Materi tentang kedudukan perpu

yomemimo.com/tugas/19227370

Detil Jawaban:

Kelas : SMA

Mapel : PPKn

Bab :  

Kode :  

#AyoBelajar  

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adihandono dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Mar 22