Jelaskan bentuk-bentuk respon pembeli terhadap promosi sebuah produk

Berikut ini adalah pertanyaan dari nafisa0524 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan bentuk-bentuk respon pembeli terhadap promosi sebuah produk

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Macam-macam dari respon yang dimiliki oleh seorang pembeli terhadap produk yang dilakukan pengiklanan adalah

Atensi

Pada tahapan ini seorang pembeli menjadi sadar terhadap adanya produk yang akan dijual. Baik dalam melakukan iklan, cetak, hingga radio.

Ketertarikan

Ketertarikan adalah sebuah bentuk tahapan yang dimana telah mendapatkan atensi dari konsumen sehingga perlu diberikan berbagai macam bentuk informasi terhadap produk yang akan dijual dan memberikan alasan kenapa produk tersebut harus dimiliki.

Niat

Selanjutnya adalah tahapan untuk memberikan sebuah bentuk dari penawarn yang dimana membuat konsumen berfikir untuk harus mendapatkan produk tersebut.

Aksi

Setelah niat didapatkan, terdapat sebuah bentuk dair tahapan agar konsumen tersebut mendapatkan sebuah tindakan guna untuk mengkonsumsi produk yang dijajakan.

Kepuasan

Terakhir, dari produk yang ada itu sendiri, pelanggan haruslah diberikan kepuasan.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang  Contoh iklan elektronik (iklan radio,iklan televisi, atau iklan internet yomemimo.com/tugas/22601362

-----------------------------

 

Detil jawaban

Kelas:  10

Mapel:  Ekonomi

Bab:  Bab 2 - Peran Pelaku Ekonomi dalam Kegiatan Ekonomi

Kode:  10.12.2

Kata Kunci: Atensi, Produk, Konsumen

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dannyrizkypp5cqqg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 29 Apr 19