Berikut ini adalah pertanyaan dari feliciabagong pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
what = apa
rahasia = secret
Penjelasan:
menurut KBBI
rahasia
[ra·ha·sia]
Kata Nomina (kata benda)
1) sesuatu yang sengaja disembunyikan supaya tidak diketahui orang lain
contoh: 'ia mencoba mengorek rahasia temannya, tetapi tidak berhasil'
2) sesuatu yang belum dapat atau sukar diketahui dan dipahami orang (Kata Nomina (kata benda))
contoh: 'rahasia alam'
3) sesuatu yang tersembunyi (Kata Nomina (kata benda))
contoh: 'pintu rahasia'
4) cara yang setepat-tepatnya (biasanya tersembunyi atau sukar diketahui); kiat (Kata Nomina (kata benda))
contoh: 'dalam buku itu diterangkan rahasia bermain sulap'
5) sesuatu yang dipercayakan kepada seseorang agar tidak diceritakan kepada orang lain yang tidak berwenang mengetahuinya; (Kata Nomina (kata benda))
6) secara diam (sembunyi-sembunyi); tidak secara terangterangan (tentang perkumpulan) (Kata Adjektiva (kata sifat))
contoh: 'gerakan rahasia'
agen rahasia: seseorang yang ditugasi oleh orang atau negara tertentu untuk memata-matai dan menyelidiki pihak lawan agar memperoleh informasi yang diperlukan;
dinas rahasia: dinas dalam angkatan bersenjata atau badan khusus negara yang bertugas memperoleh keterangan mengenai musuh atau yang mungkin sebagai musuh, mengenai suatu wilayah, dan sebagainya;
kekuatan rahasia: kekuatan batin;
menanggung rahasia: menyimpan rahasia;
polisi rahasia: polisi yang menyelidiki tindak kejahatan secara rahasia di dalam masyarakat, baik warga negara maupun orang asing yang berada di negaranya; reserse;
rahasia alam: kekayaan (keajaiban) alam yang belum diketahui orang;
rahasia jabatan: sesuatu yang berkenaan dengan jabatan dan tidak boleh diketahui umum;
rahasia negara: sesuatu tentang kepentingan negara dan tidak boleh diketahui umum;
rahasia umum: sesuatu yang seharusnya disembunyikan, tetapi sudah diketahui orang banyak; rahasia yang sudah diketahui umum;
setia rahasia: (Kata Arkais) sekretaris pribadi;
wasiat rahasia: wasiat yang ditaruh dalam sampul tertutup dan disimpan oleh notaris (dikuatkan dalam bentuk akta dengan disaksikan oleh empat orang);
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sanxyan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 10 Feb 23