Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadfatiharrosad1 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kekaisaran adalah suatu kesatuan politik yang mencakup wilayah sangat luas dan umumnya membawahi banyak bangsa serta suku yang berbeda.
Kesultanan adalah suatu wilayah yang dipimpin oleh sultan yang semua rakyatnya patuh dan tunduk pada perintah dan aturan-aturan kesultanan. Kepala negaranya adalah seorang sultan, dan kepala pemerintahannya bisa oleh perdana menteri ataupun sultan sendiri.
Dinasti adalah sistem reproduksi kekuasaan yang primitif karena mengandalkan darah dan keturunan dari hanya bebarapa orang.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 18 Mar 23