Berikut ini adalah pertanyaan dari kurniawan3613 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut yang bukan merupakan hal yang termasuk dalam pelayanan jasa keuangan adalah pelatihan pegawai. Pelatihan pegawai biasanya dilakukan oleh suatu perusahaan diluar jasa keuangan.
Pembahasan :
Bank adalah sebuah lembaga keuangan intermediasi yang umumnya didirikan dengan kewenangan untuk menerima simpanan uang, meminjamkan uang, dan menerbitkan surat sanggup bayar. Kata bank berasal dari bahasa Italia banca yang berarti tempat penukaran uang.
Fungsi utama perbankan Indonesia adalah sebagai penghimpun dan penyalur dana masyarakat serta bertujuan untuk menunjang pelaksanaan pembangunan nasional dalam rangka meningkatkan pemerataan pembangunan dan hasil-hasilnya, pertumbuhan ekonomi dan stabilitas nasional, kearah peningkatan taraf hidup rakyat banyak.
Sedangkan bank garansi merupakan salah satu dai pelayanan jasa keuangan dimana bank garansi adalah semacam jaminan dari organisasi pemberi pinjaman. Bank garansi menandakan bahwa lembaga pemberi pinjaman memastikan bahwa kewajiban debitur akan dipenuhi. Dengan kata lain, jika debitur gagal memenuhi kewajibannya, maka bank akan menanggungnya.
Pelajari lebih lanjut
Contoh jasa layanan bank
#BelajarBersamaBrainly#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 31 Jan 23