Quiz Ramadhan (Sekalian Bantu Tugas :v)Bolehkah kita menggunjing satu sama

Berikut ini adalah pertanyaan dari RivalAza pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Quiz Ramadhan (Sekalian Bantu Tugas :v)Bolehkah kita menggunjing satu sama lain? Berikan alasanmu!

•Yg ngasal report
•Yg jawabnya bener, aku follow + jawaban terbaik + Terima Kasih!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْم

Hallo adik-adik!!! Balik lagi di Brainly. Sekarang kakak akan kembali menjawab pertanyaan adik-adik. Nah, untuk kali ini kita akan membahas tentang "Hukum menggunjing sesama seseorang". Let's get started!!!.

Answer & Explanation:

Menggunjing kepada sesama seseorang hukumnya adalah haram.

kita sebagai makhluk sosial tentunya kita tidak terlepas dari seseorang. Makhluk sosial adalah makhluk yang tidak dapat hidup sendiri tanpa ada interaksi dengan manusia lainnya.MakaIslam mengajarkan kita untuk berbuat baik kepada sesama manusia, berbuat baik kepada tetangganya, tidak berperasangka buruk sesama manusia,dan tidak menggunjing seseorang satu sama lain.

Kita (ummat Muslim) sebagai Agama yang sempurna. Islam telah mengajarkan kita untuk tidak melakukan banyak prasangka, tidak mencari-cari kesalahan orang lain, dan juga tidak menggunjing sesama seseorang. Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:

يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُواْ ٱجۡتَنِبُواْ كَثِيرٗا مِّنَ ٱلظَّنِّ إِنَّ بَعۡضَ ٱلظَّنِّ إِثۡمٞۖ وَلَا تَجَسَّسُواْ وَلَا يَغۡتَب بَّعۡضُكُم بَعۡضًاۚ أَيُحِبُّ أَحَدُكُمۡ أَن يَأۡكُلَ لَحۡمَ أَخِيهِ مَيۡتٗا فَكَرِهۡتُمُوهُۚ وَٱتَّقُواْ ٱللَّهَۚ إِنَّ ٱللَّهَ تَوَّابٞ رَّحِيمٞ

Artinya:

Wahai orang-orang yang beriman! Jauhilah banyak dari prasangka, sesungguhnya sebagian prasangka itu dosa dan janganlah kamu mencari-cari kesalahan orang lain, dan janganlah ada di antara kamu menggunjing sebagian yang lain. Apakah ada di antara kamu yang suka memakan daging saudaranya yang sudah mati? Tentulah kamu merasa jijik. Dan bertakwalah kepada Allah, Sungguh, Allah Maha Penerima taubat, Maha Penyayang.

-Surat Al-Hujurat, Ayat 12

Masya Allah pesan di atas (Firman Allah). Terdapat hal-hal yang dilarang untuk orang-orang yang beriman, yaitu

  1. Dilarang banyak dari ber-prasangka.
  2. Dilarang mencari kesalahan orang lain.
  3. Dilarang menggunjing sebagian yang lain.

Nah, disini terdapat hikmah yang bisa kita petik. Diantaranya apabila kita menjauhi perbuatan itu kita akan merasakan ketenangan hati, dan kehormatan. Karena orang yang tidak pernah berprasangka, tidak mencari kesalahan orang lain, dan tidak menggunjingnya, ia tidak akan pernah sama sekali memikirkan tentang itu. Tapi yang ia pikirkan adalah dirinya sendiri, apakah dirinya ada kesalahan atau tidak. Dari Abu Hurairah bahwasanya Rasulullah bersabda "Jauhilah prasangka buruk , karena prasangka buruk adalah sedusta-dustanya perkataan".

Bahkan orang yang melakukan perbuatan yang dilarang dari Ayat di atas (QS. Al-Hujurat ayat 12) Allah meng-ibaratkan mereka seperti memakan daging saudaranya yang sudah mati. Na'udzubillah.

Maka sungguh keterlaluan, bagi orang yang beriman, akan tetapi mereka sendiri menggunjing sesama yang lain.

----------------------------------------------------

Demikian lah penjabaran dari kakak. Semoga dengan iLmu yang sedikit ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Jangan lupa terus berusaha dan berdoa.

.

DETAIL JAWABAN

  • Mapel : Aqidah & Akhlaq
  • Kelas : 7
  • Materi : Akhlaq Tercela
  • Kata Kunci : Hukum menggunjing sesama seseorang, QS. Al-Hujurat ayat 12
  • Kode Soal : 14
  • Kode Kategorisasi : 7.14.-

.

#AyoBelajar

Stop Copy Paste!

☆BelajarBahasaArab

بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمHallo adik-adik!!! Balik lagi di Brainly. Sekarang kakak akan kembali menjawab pertanyaan adik-adik. Nah, untuk kali ini kita akan membahas tentang بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمHallo adik-adik!!! Balik lagi di Brainly. Sekarang kakak akan kembali menjawab pertanyaan adik-adik. Nah, untuk kali ini kita akan membahas tentang بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمHallo adik-adik!!! Balik lagi di Brainly. Sekarang kakak akan kembali menjawab pertanyaan adik-adik. Nah, untuk kali ini kita akan membahas tentang

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BelajarBahasaArab dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21