Seputkan dan jelaskan7 prinsip kalimat efektif

Berikut ini adalah pertanyaan dari dwihas3394 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seputkan dan jelaskan7 prinsip kalimat efektif

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.kehematan kata

kalimat efektif tidak menggunakan kata kata

atau frasa yang tidak perlu di gunakan

2.kecermatan

yang di maksud dari kecermatan adalah

cermat dan tepat dalam memilih kata

3.kesepadahan struktur

keseimbangan antara gagasan atau pemikiran

4.kelogisan

dapat di terima atau di mengerti oleh akal

dan sesuai dengan kaidah EYD

5. Kepararelan Bentuk

Kalimat efektif memiliki kesamaan bentuk kata yang digunakan di dalam kalimat.

6. Ketegasan

Kalimat efektif memberikan penegasan kepada ide pokoknya sehingga ide pokoknya menonjol di dalam kalimat tersebut.

7. Kepaduan

Kalimat efektif memiliki kepaduan pernyataan sehingga informasi yang disampaikan tidak terpecah-pecah

Penjelasan:

Maaf kalau salah:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jihan7759 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 19 Jan 22