Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammaddilham280707 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pengertian kalimat persuasif:
Kalimat persuasi adalah salah satu jenis kalimat yang digunakan atau bertujuan untuk meyakinkan, mengajak, merayu, atau membujuk pembacanya untuk melakukan suatu perbuatan dan aktivitas seperti yang disampaikan oleh penulisnya.
Ciri-ciri kalimat persuasif:
1. Mengandung Makna Ajakan
2. Bisa Ditambahkan Tanda Seru
3. Erat dengan Kegiatan Promosi
4. Mengandung Kata Ajakan
5. Disampaikan dengan Cara Kreatif
✨Semoga Membantu✨
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marveliox dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 05 Dec 21