Isilah diagram berpikir Global bertindak lokal​

Berikut ini adalah pertanyaan dari raynalditiopareja pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Isilah diagram berpikir Global bertindak lokal​
Isilah diagram berpikir Global bertindak lokal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian

Berpikir global, bertindak lokal yaitu bersikap terbuka terhadap perkembangan dunia namun tidak melupakan budaya sendiri

Contoh sikap

  • Menggunakan barang produksi dalam negeri
  • Berbelanja di pasar tradisional
  • Mengkonsumsi buah-buahan lokal

Bukan contoh sikap :

  • Lebih memilih produk luar negri
  • Berbelanja di mall
  • Lebih mengkonsumsi buah-buahan impor

Dampak

  • Buah buahan lokal akan kalah dalam persaingan
  • Pasar tradisional akan semakin dilupakan
  • Produk impor akan membanjiri pasar dalam negeri

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh indripattiasina74 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jan 22