secara ekologis terumbu karang memiliki peranan sangat penting dalam menjaga

Berikut ini adalah pertanyaan dari ummisyifa37 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Secara ekologis terumbu karang memiliki peranan sangat penting dalam menjaga keseimbangan lingkungan rumah karang dapat berfungsi sebagai rumah bagi banyak jenis makhluk hidup di dalam laut terumbu karang menjadi tempat bagi hewan dan tanaman laut yang berkumpul untuk mencari makan berkembang biak membesarkan anaknya dan berlindung bagi manusia terumbu karang mempunyai Potensi perikanan sangat besar bagiku untuk sumber bahan makanan maupun mata pencaharian merekaGagasan utama paragraf tersebut adalah....?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

secara ekologis terumbu karang memiliki peranan sangat penting dalam menjaga keseimbangan.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pyulistia993 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 23 Apr 22