Asal Mula Selat BaliKonon, ada seorang brahmana sakti bernama Sidi

Berikut ini adalah pertanyaan dari vianasari77 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Asal Mula Selat BaliKonon, ada seorang brahmana sakti bernama Sidi Mantra. Ia mempunyai anak bernama Manik Angkeran. Anaknya suka berjudi, sehingga memiliki utang banyak. Mengetahui hal tersebut, Sidi Mantra ke Gunung Agung untuk meminta harta kepada Naga Besukih. Ia membaca mantra sambil membunyikan genta. Naga Besukih pun memberinya emas dan intan yang banyak. Lalu, is pulang dan memberikan harta tersebut kepada anaknya.

Namun, harta itu habis lagi. Manik Angkeran kembali meminta bantuan kepada ayahnya, namun ditolak. Lalu, Manik mencuri genta ayahnya dan pergi ke Gunung Agung. Ketika Naga Besukih muncul, ia mengutarakan maksud kedatangannya. Naga Besukih hanya memberikan sedikit harta. Karena serakah, ia melukai Naga Besukih agar mendapatkan banyak harta.

Naga Besukih marah, lalu menjilat jejak Manik. Sehingga, Manik terbakar menjadi abu. Mendengar kematian anaknya, Sidi Mantra menemui Naga Besukih dan memohon agar anaknya dihidupkan. Naga pun sanggup, asalkan Manik pisah dari ayahnya.

Setelah hidup, Manik Angkeran diajak Sidi Mantra ke suatu tempat. Lalu, di tempat Sidi Mantra berdiri muncul sumber air yang makin lama makin besar. Dengan tongkatnya, ia membuat garis yang memisahkan ia dengan anaknya. Sekarang, tempat itu dikenal dengan nama Selat Bali.
Apa contoh yang dapat dilakukan dan tidak dapat dilakukan/tidak dapat ditiru dari cerita asal mula selat bali di atas , dan berikan contoh kalimatnyaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

Hal yg tidak patut ditiru dalam cerita tersebut adalah tidak boleh berjudi karena akan menyebabkan kecanduan dan  akan menguras harta  sampai melakukan tindak kriminal/kejahatan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mrsloli47 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 May 22