Berikut ini adalah pertanyaan dari 09Angell pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
antisipasi
pliss
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
an·ti·si·pa·si n 1 perhitungan tentang hal-hal yang akan (belum) terjadi; bayangan; ramalan; 2 penyesuaian mental terhadap peristiwa yang akan terjadi; 3 Ling perubahan bunyi oleh alat ucap yang menyediakan posisi yang diperlukan untuk menghasilkan bunyi berikutnya;
ber·an·ti·si·pa·si v membuat (memiliki) perhitungan tentang hal-hal yang akan terjadi: penjaga gawang itu cepat ~ dengan menyergap bola yang menuju jaringnya;
meng·an·ti·si·pa·si v membuat perhitungan (ramalan, dugaan) tentang hal-hal yang belum (akan) terjadi; memperhitungkan sebelum terjadi: kebijaksanaan regional perlu diambil untuk ~ perkembangan tahap berikutnya;
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh qisyadinda1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 09 Jul 22