Berikut ini adalah pertanyaan dari diniajja86 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
A. Kepala surat dinas
Karena, kop surat biasanya terdiri dari
- Nama isntansi (organisasi)
- Alamat lengkap.
- Nomor telepon.
- Nomor faksimile.
- Nomor kotak pos.
- Alamat website dan email.
- Logo atau lambang instansi.
Dilihat dari point
- B = Pembuka Surat (kurang tepat)
karena, pembuka surat biasanya berisi :
- Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. - Puji Syukur kehadirat tuhan yang maha esa. - Denagan rasa hormat kami haturkan kepada bapak/ibu sekalian.
2. C = Isi surat (kurang tepat)
Karena, isi surat itu berisi tentang tujuan surat
3. D = Penutup (kurang tepat)
Karena, berisi :
-Terimakasih atas perhatiannya.
- Demikianlah surat ini saya sampaikan.
- Atas perhatiannya saya ucapkan banyak terimakasih.
- Demikianlah surat ini saya sampaikan.
Jadi, jawabannya kepala surat dinas (a)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dwiberlinda32 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 13 Jun 22