kegiatan pra______ pada pagi hari Biasanya disukai siswa karena mereka

Berikut ini adalah pertanyaan dari evawauran321 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

kegiatan pra______ pada pagi hari Biasanya disukai siswa karena mereka dapat menonton film pendek lalu berdiskusi dengan topik yang akan dipelajari pada hari tersebut ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kegiatan yang dimaksud berdasarkan pertanyaan di atas adalah kegiatan prapembelajaran

Pembahasan:

Kegiatan prapembelajaran (prainstruksional) merupakan suatu kegiatan pendahuluan dalam proses pembelajaran yang bertujuan untuk mempersiapkan siswa agar dapat mengikuti pembelajaran dengan baik. Kegiatan pra pembelajaran biasanya bersifat umum dan tidak terikat secara langsung oleh kompetensi atau materi yang akan dibahas dalam kegiatan inti pembelajaran. Kegiatan yang dapat dilakukan guru pada kegiatan prapembelajaran dantaranya yaitu menyediakan film pendek dan memberikan waktu menonton film pendek bersama, lalu melemparkan pertanyaan-pertanyaan untuk dijawab oleh para siswa atau meminta siswa berpendapat atau mengeluarkan gagasan dengan cara berdiskusi antara satu sama lain. Kegiatan pra pembelajaran memiliki manfaat dalam menciptakan kesiapan belajar siswa dan juga suasana kelas yang menarik

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang manfaat belajar pada yomemimo.com/tugas/774635

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 Aug 22