Berikut ini adalah pertanyaan dari tesalonika43 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
a.progresif
b.mundur
c. maju mundur
d. maju
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berdasar kutipan di atas, alur cerita yang terlihat adalah alur campuran. Hal ini dapat terlihat dari kemampuan penulis untuk menyajikan cerita dengan alur maju namun selalu diselingi dengan alur mundur pada kalimat yang mengandung "tadi" yang mengacu bahwa alur mundur karena menceritakan peristiwa yang terjadi di masa lampau dan memiliki arti bahwa kalimat tersebut memiliki alur mundur.
Pembahasan
Alur merupakan bagaimana jalan cerita dalam suatu cerita disajikan. Alur terbagi tiga yaitu alur maju, mundur, dan campuran(maju dan mundur). Berikut adalah penjelasannya:
- Alur maju = penulis menyajikan tulisannya dengan jalan cerita secara berurutan
- Alur mundur = penulis menyajikan tulisannya dengan jalan cerita secara tidak berurutan yaitu dengan kembali ke masa lalu
- Alur campuran = penulis menyajikan tulisannya dengan jalan cerita secara tidak berurutan yaitu dengan alur maju yang dicampur dengan alur mundur
Pelajari lebih lanjut
Alur cerita yomemimo.com/tugas/2488451
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh farhanpratamax dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 05 Jun 22