Diketahui indeks harga konsumen bulan agustus 2016 sebesar 114,2%, Agustus

Berikut ini adalah pertanyaan dari karina2002tiara pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Diketahui indeks harga konsumen bulan agustus 2016 sebesar 114,2%, Agustus 2017 sebesar 117,5% dan agustus 2018 sebesar 127,6%. Tingkat laju inflasi bulan Agustus 2018 sebesar….a. 11,73%
b. 10,50 %
c. 8,59%
d. 7,91%
e. 2,88%

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jika diketahui inflasi pada Agustus 2017 sebesar 117,5% dan Agustus 2018 sebesar 127,6%makalaju inflasi Agustus 2018 sebesar 8,59% secara tahunan.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Rumus untuk mengetahui laju pertumbuhan atau laju penurunan menggunakan rumus:

  • \frac{periode baru-periode sebelumnya}{periode sebelumnya} X 100%%

Diketahui:

Periode baru Agustus 2018= 127,6

Periode lama Agustus 2017= 117,5

Maka:

  • \frac{127,6 - 117,5}{117,5} X 100%
  • \frac{10,1}{117,5}
  • 0,0859 x 100%
  • 8,59%

Sehingga tingkat laju inflasi bulan Agustus 2018 sebesar 8,59%.

Inflasi secara sederhana dapat dipahami oleh kenaikan beberapa harga barang di pasar. Inflasi perlu dikendalikan. Sebab jika terjadi inflasi tinggi secara terus menerus maka daya beli masyarakat akan melemah. Sehingga perputaran uang juga tidak akan stabil, yang pada akhirnya akan mempengaruhi pertumbuhan ekonomi.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi tentang inflasi pada yomemimo.com/tugas/2085258

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Jun 22