Berikut ini adalah pertanyaan dari imeldanovita25 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jakarta. Buku ini menjelaskan cara menentukan bahan sebelum mengarang, aspek-aspek yang harus
dilakukan sebelum mengarang, menentukan tema, cerita, menentukan watak perilaku dalam cerita,
membuat klimaks cerita, penggunaan bahasa indonesia yang baik dan benar dalam mengarang,
serta teknik penulisan dalam mengarang.
6. Tanggapan tepat terdapat kutipan buku tersebut adalah ...
A. Buku berjudul ingin jadi pengarang ini patut untuk dijadikan bahan rekomendasi sebelum kita
memulai untuk menulis sebuah karangan.
B. Bahasa dan penggambaran yang mudah dimengerti merupakan alasan kita harus membaca
buku ini terlebih dahulu sebelum mengarang.
C. Buku ingin jadi pengarang ini mengajarkan kepada kita tata cara penggunaan bahasa Indonesia
yang baik dan benar dalam kehidupan sehari-hari.
D. Materi yang disampaikan dalam buku ingin jadi pengarang ini sangat mudah dipahami pembaca
karena menggunakan bahasa sehari-hari.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Tanggapan tepat terdapat kutipan buku tersebut adalah A. Buku berjudul ingin jadi pengarang ini patut untuk dijadikan bahan rekomendasi sebelum kita memulai untuk menulis sebuah karangan.
Penjelasan:
Tanggapan kutipan buku didefinisikan sebagai suatu reaksi, komentar, tanggapan, maupun respon berupa kritik dan saran maupun pesan dan kesan terhadap suatu kutipan buku.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang kutipan buku pada
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MTRivaldi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 04 May 22