Beatlah 2 contoh latar waktu dan latar tempat

Berikut ini adalah pertanyaan dari suryaanlen pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Beatlah 2 contoh latar waktu dan latar tempat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PEMBAHASAN

Sebelum menjawab pertanyaan, apa itu latar?

  • Latar adalah keterangan mengenai suatu cerita dalam karya sastra.
  • Latar meliputi waktu, tempat, dan suasana.

Pertanyaan:

2 Contoh latar waktu dan latar tempat ?

Jawaban:

  • Latar waktu
  1. Pagi hari => contoh [Saya sangat suka berolahraga pada pagi hari.]
  2. Senja (sore hari) => contoh [Aku dan ayahku senang melihat matahari tenggelam ketika senja.]
  • Latar tempat
  1. Di rumah => contoh [Ketika pandemi covid-19 aku dan keluargaku menjaga diri dengan tetap berolahraga di rumah.]
  2. Lapangan => contoh [Aku sangat senang ketika sedang berolahraga bersama teman di lapangan sekolahku.]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh celiaaariant dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22