Berikut ini adalah pertanyaan dari rajwaaulia104 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Buat lh 3 pantun adat!
nt: lgi nyoba² aj :)
nt: lgi nyoba² aj :)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
pendahuluan:
pantun adalah puisi melayu yang mengakar dan membudaya dalam masyarakat.pantun dikenal dengan banyak nama di berbagai bahasa di nusantara,tonton(bahasa tagalog),tuntun(bahasa jawa),pantun (bahasa toba).
ciri-ciri pantun
- tiap bait terdiri atas empat baris(larik)
- tiab baris terdiri atas 8 sampai 12 suku kata
- rima akhir setiap baris adalah a-b-a-b
- baris pertama dan kedua merupakan sampiran
- baris ketiga dan keempat merupakan isi
pembahasan:
3 contoh pantun adat
- bukan kacang sembarang kacang
- kacang melilit di kayu jati
- kami datang bukan sekedar datang
- datang membawa hajat di hati
- buah berangan di rumpun pinang
- limau kasturi berdau muda
- kalau berkenan masuklah meminang
- tanda diri beradat budaya
- kemeja itu berbentuk kotak-kotak
- dijual mahal harganya
- orang pandai bermain otak
- orang baik menjaga adat budaya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shaffastabat12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 24 Apr 22