Sari kepala buah niranira diolah untuk sedekah gembira hati tiada

Berikut ini adalah pertanyaan dari tanem4576 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sari kepala buah niranira diolah untuk sedekah gembira hati tiada terkiralbu datang bahwa hadiah berdasarkan pantun di atas baris yg merupakan sampiran

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sari kepala buah nira => Sampiran

nira diolah untuk sedekah => Sampiran

gembira hati tiada terkira => Isi

ibu datang bahwa hadiah => Isi

Pembahasan

Ciri-ciri pantun :

  • Bersajak a-b-a-b atau a-a-a-a
  • Terdiri dari 4 baris dalam sebait
  • Terdiri dari 8-12 suku kata
  • baris pertama dan kedua merupakan sampiran sedangkan baris ketiga dan keempat merupakan isi

Contoh Pantun :

Sari kepala buah nira

nira diolah untuk sedekah

gembira hati tiada terkira

lbu datang bahwa hadiah

Makna => Tentang ungkapan rasa senang anak ketika ibunya datang ke rumah membawakan hadiah atau kejutan untuknya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riwinap31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 15 May 22