1. Tentukan jenis teks ulasan tersebut 2. Tentukan identitas karya

Berikut ini adalah pertanyaan dari yaya5758 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Tentukan jenis teks ulasan tersebut2. Tentukan identitas karya teks ulasan tersebut




3. Temukan kelebihan dan kekurangan film Buku Harianku !






Kisah tentang film buku harianku ada di gambar ya! Tolong ya thaks you!
1. Tentukan jenis teks ulasan tersebut
2. Tentukan identitas karya teks ulasan tersebut
3. Temukan kelebihan dan kekurangan film Buku Harianku !
Kisah tentang film buku harianku ada di gambar ya! Tolong ya thaks you!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan

Teks ulasan adalah teks yang berisi penilaian, ulasan, resensi, atau review terhadap suatu karya untuk dijadikan tolak ukur kualitas (kelebihan dan kekurangan) sebuah karya.

Jenis-jenis teks ulasan:

  1. Teks Ulasan Kritis, yaitu ulasan yang dibuat dengan tujuan untuk memberikan sebuah kritikan terhadap sebuah karya.
  2. Teks Ulasan Informatif, yaitu ulasan terhadap suatu karya dengan/yang diuraikan secara umum. Bertujuan untuk memberikan sebuah informasi kepada pembaca mengenai suatu karya.
  3. Teks Ulasan Deskriptif, yaitu ulasan yang dibuat dengan cara menggambarkan terhadap suatu karya dengan jelas dan lengkap. Tujuannya agar pembaca memahami maksud dari si penulis karya tersebut.

Pembahasan

1. Tentukan jenis teks ulasan tersebut!

Jawab:Teks ulasan diatas termasuk ke dalam jenisTEKS ULASAN INFORMATIF.

2. Tentukan identitas karya teks ulasan tersebut!

Jawab: Identitas karya tersebut:

  • Judul Film: Buku Harianku
  • Pemain: Kila Putri Alam, Widuri Putri Susono, Widi Mulia, Dwi Sasono, Slamet Rahardjo
  • Sutradara: Angling Sagaran
  • Tayang: 12 Maret 2020

3. Temukan kelebihan dan kekurangan film "Buku Harianku"!

Jawab:

  • KELEBIHAN

Kelebihan dari film ini diperankan oleh aktor legendaris dan aktor muda, para pemain utama dan pendukung berakting dengan baik, mencakup tema-tema yang membumi dan kehidupan.

  • KEKURANGAN

Kekurangan film ini memberikan beban komedi pada Samsudi dan dua anak buahnya yang menyebabkan sulit untuk tidak disebut sebagai film anak-anak, ditambah lagi penyelesaian konfliknya yang kelewat sederhana. Tema kehilangan seorang ayah yang dialami Kila dan ibunya, juga kakek Prapto yang kehilangan putranya menjadi bagian terbaik dalam naskah, sayangnya hanya dimunculkan secuil demi secuil meski berdampak besar dalam klimaks film.

Pendahuluan Teks ulasan adalah teks yang berisi penilaian, ulasan, resensi, atau review terhadap suatu karya untuk dijadikan tolak ukur kualitas (kelebihan dan kekurangan) sebuah karya. Jenis-jenis teks ulasan: Teks Ulasan Kritis, yaitu ulasan yang dibuat dengan tujuan untuk memberikan sebuah kritikan terhadap sebuah karya.Teks Ulasan Informatif, yaitu ulasan terhadap suatu karya dengan/yang diuraikan secara umum. Bertujuan untuk memberikan sebuah informasi kepada pembaca mengenai suatu karya.Teks Ulasan Deskriptif, yaitu ulasan yang dibuat dengan cara menggambarkan terhadap suatu karya dengan jelas dan lengkap. Tujuannya agar pembaca memahami maksud dari si penulis karya tersebut. Pembahasan 1. Tentukan jenis teks ulasan tersebut!Jawab: Teks ulasan diatas termasuk ke dalam jenis TEKS ULASAN INFORMATIF. 2. Tentukan identitas karya teks ulasan tersebut!Jawab: Identitas karya tersebut: Judul Film: Buku HariankuPemain: Kila Putri Alam, Widuri Putri Susono, Widi Mulia, Dwi Sasono, Slamet RahardjoSutradara: Angling SagaranTayang: 12 Maret 2020 3. Temukan kelebihan dan kekurangan film

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FajarNotFound dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 14 Apr 22