Rubah dan Gagak Seekor rubah melihat seekor burung gagak terbang

Berikut ini adalah pertanyaan dari mayasarianita75 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Rubah dan Gagak Seekor rubah melihat seekor burung gagak terbang dengan membawa sepotong jagung di paruhnya. Kemudian gagak tersebut hinggap di sebuah pohon "Hey, Gagak bolehkah aku meminta jagungmu? pinta si Rubah. Gagak menggelengkan kepala dan menggigit jagungnya semakin kencang. Rubah pun memiliki akal untuk mendapatkan jagung itu." Selamat siang. Gagak yang cantik," si Rubah memuji' Betapa cantikmya kamu hari ini, betapa mengkilapnya bulumu, sungguh sangat indah sinar matamu, saya yakin suaramu lebih indah dari burung-burung yang lain. Izinkan saya mendengarkan satu lagu darimu dan saya akan menyapa kamu dengan sebutan si Ratu Burung." Mendengar pujian itu, burung gagak pun mulai mengangkat kepalanya dan mencoba bernyanyi sebaik mungkin. Namun ketika dia membuka mulutnya, jagung yang ada di mulutnya jatuh ke tanah. Dengan cepat si Rubah menangkap dan memakan jagung yang jatuh tersebut. Akhirnya, gagak yang kikir itu menyesal karena karena kehilangan seluruh jagung akibat tidak mau berbagi makanan dengan rubah.9. Urutkan kejadian yang dialami oleh tokoh Gagak pada fabel di atas ke dalam struktur (bagian-bagian) fabel!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. gagak terbang dan membawa jagung

2. gagak di rayu oleh rubah

3. gagak menyanyi saat terbang

4. jagung di mulutnya terjatuh

5. gagak menyesali perbuatannya

semoga bermanfaat yaaaa

jgn lupa follow dan like

plis jawaban terbaik yaa lagi butuh ni

cek juga ig @liizatizhr_

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh liizatizahra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Jun 22