Berikut ini adalah pertanyaan dari mssweet8021 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perbedaan Lambang Pramuka International untuk pramuka putra dan putri :
- Pramuka Putra
Lambang dipasang di dada sebelah kanan dan bentuk lambangnya berupa persegi
- Pramuka Putri
Lambang dipasang pada kerah baju sebelah kanan dan bentuk lambangnya berupa lingkaran
Persamaan lambang pramuka putra dan pramuka putri yaitu terdapat pada lambang tunas kelapa dan warna lambang tersebut.
Pembahasan :
Lambang WOSM atau World Organization Of The Scout Movement (Organisasi Kepanduan Sedunia) adalah logo atau lambang kepramukaan seduni yang juga dijadikan sebagai lencana pada pakaian pramuka. Di Indonesia, lencana WOSM menjadi salah satu tanda umum gerakan pramuka atau bagian dari tanda pengenal gerakan pramuka.
Tunas kelapa ditetapkan sebagai lambang dari gerakan pramuka.
Yang artinya pohon kelapa mempunya karakteristik sebagai pohon yang tumbuh menjulang kurus ke atas dan bisa tumbuh tinggi. Lambang tunas kelapa memberi makna jika setiap anggota pramuka mempunya cita-cita yang lurus dan tinggi, tidak mudah goyah dari hal lain, dan mempunyai sikap mulia serta jujur.
Pelajari lebih lanjut:
Pelajari lebih lanjut materi lambang pramuka pada : yomemimo.com/tugas/4016862
#BelajarBersamaBrainly#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 07 Aug 22