Berikut ini adalah pertanyaan dari sopipicture3380 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hal yang perlu dilakukan agar kita tidak lupa ataupun terlewat dengan jawaban dari narasumber saat wawancara adalah denganmencatatjawaban dari narasumber ataupun merekam jawaban dari narasumber tersebut.
Pembahasan
Wawancara adalah suatu sesi tanya jawab ataupun percakapan yang dilakukan oleh dua orang ataupun lebih yang bertujuan untuk mendapatkan data dan informasi. Dalam wawancara terdiri dari narasumber dan pewawancara. Pewawancara adalah seseorang yang memberikan pertanyaan kepada narasumber. Narasumber adalah orang yang sedang diwawancarai ataupun menjawab pertanyaan-pertanyaan yang diberikan oleh pewawancara. Wawancara merupakan salah satu teknik untuk mengumpulkan data misalnya dalam penelitian ataupun wawancara dalam bentuk pencari kerja, mencari beasiswa dan lain sebagainya.
Pelajari lebih lanjut:
Pelajari lebih lanjut materi tentang jenis-jenis wawancara pada : yomemimo.com/tugas/10404650
#BelajarBersamaBrainly#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 07 Aug 22