Berikut ini adalah pertanyaan dari sugajiminbts95dila pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Contoh pelanggaran terhadap kesetaraan derajat manusia adalah sistem perbudakan.
Perbudakan ini merusak tatanan kehidupan yang beragam karena biasanya budak diambil dari manusia dengan ras di daerah yang dijajah. Sebagai contoh orang Jawa diperbudak untuk membangun jalan di Pulau Jawa oleh penjaah Belanda.
Pembahasan
Perbudakan adalah sebuah perbuatan yang membuat seorang manusia menjadi budak, yang merupakan objek yang dimiliki oleh manusia lain. Budak yang telah dianggap objek bagi manusia lain umumnya diperlakukan dengan tidak manusiawi. Mereka diperintahkan oleh tuannya untuk melakukan banyak hal yang berat tanpa diberi upah yang layak.
Pemilik budak hanya memikirkan bagaimana cara agar budak tersebut dapat bekerja dengan semestinya sepserti memberikan makanan dan minuman agar budaknya tetap hidup, tanpa memberi hal lain yang selayaknya manusia seperti gaji atau liburan. Praktik perbudakan pernah dilakukan di zaman dahulu, dimana hak asasi manusia belum keras digaungkan.
Pelajari lebih lanjut
Perbudakan yomemimo.com/tugas/5161329
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh farhanpratamax dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 07 Jul 22